Penjual Nasi Goreng

Malam, Maskulinitas, dan Aroma Nasi Goreng: Sebuah Fenomena Sosial

Pembahasan mengenai nasi goreng tentu tidak asing lagi. Salah satu makanan khas Indonesia ini hampir semua kalangan pernah menikmati bahkan mendaku menjadi makanan favorit bagi sebagian orang. Menjelang malam hari, nasi goreng menjelma menjadi makanan yang paling banyak terminati nan terjumpai. Suara ketokan dari spatula ke wajah menjadi penanda bahwa penjual nasi goreng sedang menjalankan misi. Yakni…

Baca Lanjut