Tren Velocity di TikTok

Sumber Gambar: klasika.kompas.id Mutakhir, tengah ramai di media sosial menyoal salah satu tren di TikTok. Sebagai platform media sosial berbasis video pendek yang populer, TikTok selalu memberikan tren-tren menarik membuat pengguna tertarik mengikutinya. Tren tersebut bernama velocity. Para pengguna TikTok mungkin sudah tak asing dengan tren itu, atau bahkan sudah sekian kali membuatnya. Dari berbagai…

Baca Lengkapnya

Berdandan: Usaha Memulihkan, Merawat Diri

Sumber Gambar: devymua.com Beberapa tahun terakhir, make up (berdandan) telah berkembang menjadi lebih dari sekadar aktivitas mempercantik wajah. Bagi perempuan generasi Z, berdandan bukan lagi hanya tentang memperindah penampilan saja, tetapi sudah menjadi bagian dari rutinitas self-care (merawat diri) dan proses healing (pemulihan) di tengah kesibukan yang semakin kompleks. Melalui berdandan, perempuan tidak hanya belajar…

Baca Lengkapnya

Perempuan dan Algoritma TikTok

Sumber Gambar: indonesiana.id Era perkembangan teknologi digital telah mendorong lahirnya berbagai platform media sosial. Hal itu memungkinkan pengguna untuk berinteraksi, mengekspresikan diri, serta membangun komunitas secara daring. Salah satu platform yang paling populer saat ini adalah TikTok. Sebuah aplikasi berbasis video pendek menggunakan algoritma canggih untuk mengkurasi dan menyajikan konten sesuai dengan preferensi penggunanya. Salah…

Baca Lengkapnya

Paula Verhoeven, Elegansi Busana Muslimah

Sumber Gambar: kompas.com Bisakah seorang model ternama tetap bersinar dalam balutan busana muslimah? Dunia model kerap kali berkaitan dengan kebebasan berekspresi, inovasi tanpa batas, dan gaya berani. Para model berjalan di atas catwalk dengan busana yang mencerminkan tren terkini, sering kali penuh keberanian dan eksperimental. Namun, ketika seorang model memilih jalan yang berbeda, mengenakan hijab,…

Baca Lengkapnya

Fast Fashion dan Ilusi Kemewahan

Sumber Gambar: freepik.com Di sebuah pusat perbelanjaan yang penuh pengunjung, seorang remaja perempuan memasuki toko pakaian sangat penuh semangat. Dari deretan pakaian yang terbaru terinspirasi dari gaya selebriti dan influencer media sosial tertata rapi di rak. Harga yang terjangkau membuatnya mudah tergoda untuk membeli beberapa barang tanpa berpikir panjang. Baginya, mengikuti tren fashion bukan sekedar…

Baca Lengkapnya

Tren Fesyen ala Natasya Rizky

Sumber Gambar: dream.co.id Di era modern ini, tren fesyen berkembang begitu pesat dengan berbagai model dan gaya yang menarik. Tidak hanya di kalangan masyarakat umum, para muslimah juga ikut terpengaruh oleh perkembangan mode yang semakin dinamis. Sayangnya, banyak dari mereka yang mengikuti tren tanpa mempertimbangkan aspek kesopanan dan kesesuaian dengan syariat Islam. Padahal, sebagai seorang…

Baca Lengkapnya

Perempuan dalam Pelukan Hangat Seblak

Sumber Gambar: ladiestory.id Siapa sangka, sepiring seblak dengan asap mengepul dan warna merah menggoda bisa menjadi saksi bisu kiprah perempuan dalam dunia kuliner Indonesia? Makanan pedas berawal dari jajanan pinggir jalan di Bandung ini, kini telah menjelma menjadi fenomena nasional. Dan, perempuan berada di garis terdepan revolusi kuliner ini. Perempuan dan seblak punya hubungan yang sulit terjelaskan….

Baca Lengkapnya

Mobilitas Sederhana Perempuan

Sumber Gambar: Instagram @nderekpusat_official Dalam kehidupan sehari-hari, banyak peristiwa yang tampak sederhana, tetapi jika dikaji lebih dalam, mengandung makna yang erat kaitannya dengan ajaran Islam. Salah satu contohnya adalah momen ketika Ning Jazilah Annahdliyah (Ning Jazil/Ning Anna), istri dari KH. Abdurrahman Al-Kautsar (Gus Kautsar), pertama kali mengendarai Vespa. Sekilas, peristiwa ini mungkin tampak biasa. Hanya seorang perempuan muslimah yang memilih menggunakan kendaraan roda dua. Namun, jika…

Baca Lengkapnya

Hijab Malay: Pesona Modest Fashion Incaran Yalil Yalili

Sumber Gambar: depositphotos.com Hijab bukan sekadar kain penutup kepala, melainkan juga simbol identitas, keimanan, dan gaya hidup bagi perempuan muslim. Seiring berkembangnya dunia fesyen, hijab mengalami transformasi dari pakaian tradisional menjadi bagian dari tren global (modest fashion). Salah satu varian hijab yang semakin populer adalah Hijab Malay, yang memiliki ciri khas tersendiri dalam desain dan…

Baca Lengkapnya

Denyut Perempuan Lereng Gunung Merapi

Sumber Gambar: Dokumen Pribadi Gunung menyediakan segudang sumber daya alam melimpah; air bersih dan bahan makanan. Sementara, kala hujan mengguyur, tanahnya menyerap air menampung banyak cadangan mata air. Bahan makanan pun tak kalah absen dari penghadiran gunung. Gunung menyedia makanan untuk semua makhluk hidup. Untuk manusia, pun hewan. Kehidupan masyarakat di lereng gunung senyatanya amat…

Baca Lengkapnya