Self Love

Self Love: Langkah Menjaga Kesehatan Mental Mahasiswa

Menjadi mahasiswa sering teranggap sebagai masa paling bebas dan menyenangkan dalam hidup. Namun, di balik kesibukan kuliah, rapat organisasi, dan aktivitas media sosial, banyak mahasiswa yang senyap-senyap merasa lelah, cemas, kesepian, bahkan kehilangan arah. Tuntutan akademik dan sosial sering kali membuat mereka lupa bagaimana caranya menghargai dan mencintai diri sendiri. Di era sekarang, self love atau…

Baca Lengkapnya
Self Love

Self-Love dan Perisai Mental Perempuan

Pernah dengar istilah self-love? Mengapa hal ini erat kaitannya dengan perempuan?  Istilah self-love yang sering kita dengar bukan hanya slogan atau kata-kata manis di ruang digital. Ini merupakan salah satu bentuk kesadaran dan penerimaan diri yang terpromosikan. Secara harfiah, self-love berarti mencintai diri sendiri. Konsep mencintai diri sendiri bukan berarti narsis atau egois. Sebaliknya, ini adalah suatu cara menghargai diri…

Baca Lengkapnya

Berdandan: Usaha Memulihkan, Merawat Diri

Sumber Gambar: devymua.com Beberapa tahun terakhir, make up (berdandan) telah berkembang menjadi lebih dari sekadar aktivitas mempercantik wajah. Bagi perempuan generasi Z, berdandan bukan lagi hanya tentang memperindah penampilan saja, tetapi sudah menjadi bagian dari rutinitas self-care (merawat diri) dan proses healing (pemulihan) di tengah kesibukan yang semakin kompleks. Melalui berdandan, perempuan tidak hanya belajar…

Baca Lengkapnya